Jumat, 11 November 2016

Lovebird "Barong" Hasil Kawin Silang Lovebird Klep dan non Klep

Hai sobat Kicau, banyak usaha yang dilakukan oleh seorang pecinta burung baik itu dari segi pakai sampai dengan perawatan, dan yang tidak kalah penting adalah cara pemilihan pemasteran burung. Khususnya untuk jenis burung isian. untuk mendapatkan hasil yang maksimal usahakan pilih jenis master burung yang gacor dan bocor kicaunya. Walaupun pada intinya dasarnya kita bisa menggunkaan jenia Audio atau rekaman suara burung yang sudah gacor. Namun pilihan yang paling tepat dan bagus sekaligus melatih mental petarung burung adalah dengan menggunakan jenis burung masteran.Hal ini selain akan merangsang daya gacor burung juga bisa merangsang mental burung itu sendiri.Dan yang paling pasti adalah burung merasa seperti pada habitat yang sebenarnya.

Berbicara mengenai tentang kicau dan burung pasti tidak terlepas dengan Lovebird "Barong" Hasil Kawin Silang Lovebird Klep dan non Klep, hal ini mutlak diperlukan dalam rawatan burung itu sendiri. Selain dari kesehatan dan kebersihan kandang kita juga perlu memperhatikan kondisi fisik dan daya tahan burung itu sendiri. Dan sesekali kita melakukan sparing atau adu ocehan atau kicauan burung dengan burung lainya. Baik itu mingguan atau harian perlu untuk kita lakukan guna mengetahui perkembanganya.

Dan jangan lupa pilih jenis pakan yang sesuai dengan kondisi dan jenis burung itu sendiri,jangan sampai burung merasa bosan atau tidak mau makan karena pilihan makanan yang kita gunakan salah dan tidak sesuai dengan jenisnya. Usahakan pilih jenis makanan yang menyerupai dengan kegemaran kondisi habitat asli yang sebenarnya. Bahasan mengenai Lovebird "Barong" Hasil Kawin Silang Lovebird Klep dan non Klep sudah banyak dibahas di berbagai atikel atau forum-forum pecinta burung itu sendiri

Yang pasti kenali Lovebird "Barong" Hasil Kawin Silang Lovebird Klep dan non Klep lebih baik dan sedini mungkin, sebab banyak faktor yang bisa mempengaruhi pada pola perkembanganya burung itu sendiri. Dan untuk membahas lebih jauh tentang kasus tersebut ada baiknya kita perhatikan artikel berikut ini dan jangan sampai anda ketinggalan untuk mengetahui tips dan triknya.

Lovebird barong / hyebrid merupakan hasil kawin silang antara lovebird kelp dan non klep, Kawin silang pada lovebird memang sudah sering dilakukan para kicaumania di indonesia salah satu tujuan dari kawan silang ini  adalah untuk mendapatkan anakan yang memiliki warna yang unik / langka dengan begitu harga jualnya pun akan semakin tinggi, dengan mengawinkan lovebird dengan warna yang berbeda - beda antara lovebird jantan dan betina saat ini bisa dikatakan cukup banyak warna - warna baru yang di hasilkan dari kawin silang ini.

salah satu kawin silang yang sering di temui di penangkaran lovebird adalah kawin silang antara lovebird klep (Agapornis Fischeri) yang memiliki 62 kromosom dan non klep (Agapornis Roseicollis)  yang memiliki 64 kromosom kemudian menghasilkan lovebird "barong" yang memiliki 63 kromosom dengan ciri khas kacamata yang cenderung lebih tipis jika di bandingkan dengan burung lovebird klep. lovebird hasil kawin silang antara klep dan non klep ini dinilai cukup bagus dari segi kicauan, selain itu  menurut pengalaman beberapa kicaumania lovebird barong cenderung lebih mudah di master dan juga "lebih cerewet" apalagi kalo di pancing dengan suara lovebird lain.

Gambar Lovebird barong


akan tetapi tidak seperti lovebird lain yang bisa memiliki keturunan lovebird barong bisa dikatakan hampir 99% mandul alias tidak bisa memiliki keturunan, hal ini di karenakan jumlah kromosom yang ada di lovebird barong adalah ganjil kromosom sendiri adalah unit genetik yang terdapat dalam setiap inti sel pada semua mahluk hidup.

seperti yang sudah saya katakan di atas lovebird "barong" ini memiliki perbedaan dengan burung lovebird klep dan non klep, namanya juga hasil kawin silang antara klep dan non klep tidak heran jika burung lovebird ini terlihat seperti gabungan dari kedua jenis burung tersebut, misalnya saja kacamata / klep yang dimiliki lovebird barong pada umumnya memiliki kacamata yang tipis tidak setebal lovebird klep, kemudian warna paruh yang dimiliki juga cukup berbeda dengan indukannya lovebird barong pada umumnya memiliki 2 warna pada paruhnya, yakni pada bagian pangkalnya berwarna dan pada ujungnya berwarna orange / kemerah - merahan, untuk lebih jelasnya silahkan lihat gambar di bawah ini :

Gambar Lovebird barong / hybrid

Gambar Lovebird hasil kawin silang

Sedangkan lovebird barong yang memiliki warna berbeda bisanya juga memiliki ciri yang sama yakni kacamata / klep yang tips dan juga warna paruh yang terdiri dari 2 warna pangkal berwarna putih dan ujungnya berwarna orange / agak kemerah-merahan.

Artikel dan sumber terkait ada di sini:

Judul :Lovebird "Barong" Hasil Kawin Silang Lovebird Klep dan non Klep
Link :Lovebird "Barong" Hasil Kawin Silang Lovebird Klep dan non Klep

Artikel terkait yang sama:


Lovebird "Barong" Hasil Kawin Silang Lovebird Klep dan non Klep

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+
Tags :

Related : Lovebird "Barong" Hasil Kawin Silang Lovebird Klep dan non Klep

0 komentar:

Posting Komentar